Jalan-jalan pagi bareng si sulung, dan perjalanan sepanjang itu hanya mengajarkan padanya cara berjalan biar nggak berisik kakinya.
dan jadi ngeh…
mengapa dialog antara ayah dan anak dlm al quran itu lebih banyak daripada dialog antara ibu dan anak.
dan jadi ngeh, mengapa bapak dulu terasa begitu jauh lebih cerewet daripada ibu.
keberuntungan seorang anak adalah menemukan guru terbaik dalam diri ayahnya.
dan..
pola hidup yang katanya modern itu mengarah pada hal sebaliknya, dimana guru2 pertama anak2 yg seharusnya orang tuanya, menjadi terlalu cepat didelegasikan kepada guru2 yang seringkali menjadi guru hy karena bayaran.